SMPIT-SMAIT AL-IZZAH
(UNIT PUTRI)
Kata Pengantar
Rasulullah SAW bersabda :
"Setiap anak yang terlahir,dilahirkan dalam keadaan fitrah (bertauhid=Islam) maka orang tuanya yang menjadikannya Yahudi,Nasrani atau Majusi" (HR.Bukhori)
Telah kita sadari bahwa pendidikan menjadi tanggung jawab setiap orang tua.Orang tua yang menginginkan anak-anaknya tetap dalam fitrahnya (Islam) pasti akan berupaya secara optimal agar putrinya selalu dibimbing dengan pendidikan yang islami.
Atas dasar itulah kami mendirikan AL IZZAH Boarding school dan berupaya semaksimal kemampuan yang ada untuk membentuk generasi Robbani yang tidak hanya handal dalam IPTEK (Ilmu Pengetahuan dan Teknologi) tetapi juga dalam IMTAQ (Keimanan dan Ketaqwaan) berakhlaq mulia serta menerapkan dalam kehidupan sehari-hari sesuai tuntutan kemajuan zaman
Visi dan Misi
Membentuk Generasi Robbani Berprestasi
Menanamkan Aqidah yang lurus
Membiasakan akhlak yang mulia
Beramal ibadah sesuai sunnah rasul
Menghafal Al-Qur'an 4 Juz (Unit Junior High School)
Menghafal Hadits Arba'in
Menguasai dasar-dasar bahasa arab dan inggris
Mencapai akademik yang optimal Menguasai dasar-dasar IPTEK
Program Pendidikan
1.Unit Junior High School
Mendidik lulusan SD/MI selama 3 tahun.Setingkat SMP/MTS2.Unit High School
Mendidik lulusan SMP/MTS selama 4 tahun.Setingkat SMA/MAKurikulum
1.Materi pelajaran diniyah diambil dari sumber-sumber yang ada kemudian diterapkan menurut manhaj salafussholih
2.Materi pelajaran kauniyah diambil dari Dekdidbud
Biaya
A.Sekali selama menjadi siswa
Infaq Pembangunan : Rp.3.000.000
Sarana Prasarana : Rp.1.500.000
Seragam 3 stel : Rp.750.000
Khutbah Ta'aruf : Rp 200.000
Jumlah : Rp.5.450.000B.Satu tahun pendidikan
Kesantrian : Rp.150.000
UKS : Rp.100.000
Mutu Pendidikan : Rp.500.000
Jumlah : Rp.750.000C.Setiap bulan Junior High School High School
SPP : Rp.200.000 Rp.240.000
Makan : Rp.355.000 Rp.355.000
Asrama : Rp.80.000 Rp.80.000
Ekskul : Rp.25.000 Rp.25.000
Jumlah : 660.000 Rp.700.000
Total : Rp.6.860.000 Rp.6.900.000
Alamat
Kp.Cibungur RT 002/002 Desa limusununggal,Kec.Cibeureum Kota Sukabumi-Jabar
Contact Person
085779879023 (Ust.Kholid)
085782345667 (Usth.Fitriyani)
085218531025 (Usth.Masri)
0 Response to " SMPIT -SMAIT AL-IZZAH "
Posting Komentar